Mengenal Tentang Reog Ponorogo Seni Tari Asli Budaya Indonesia
penari utama Reog adalah orang berkepala singa dengan hiasan bulu merak, dengan berat topeng mencapai 50–60 kg.--
SILAMPARITV.CO.ID - Reog mrupakan salah satu seni budaya yang berasal dari jawa timur bagian barat-laut dan ponorogo dianggap sebagai kota asal reog yang sebenarnya.
Gerbang kota ponorogo dihiasi dengan sosok warok dan gemblak, dua sosok yang ikut tampil pada saat Reog ditampilkan.
Reog adalah salah satu budaya daerah di Indonesia yang masih sangat kental dengan hal-hal yang berbau mistis dan ilmu kebatinan yang sangat kuat.
Sementara Reog sebuah seni pertunjukkan tua yang bertahan dari gempuran zaman saat ini.
BACA JUGA:7 Cara Menjaga Kesehatan Gigi untuk Senyuman Berseri
Karena itu Reog memiliki nilai seni sekaligus nilai-nilai luhu.
Reog Ponorogo adalah bentuk kesenian yang tumbuh berabad –abad lalu.
Selain itu, penari utama Reog adalah orang berkepala singa dengan hiasan bulu merak, dengan berat topeng mencapai 50–60 kg.
Ditambah beberapa penari bertopeng dan berkuda lumping serta Reog asli berasal dari Indonesia.
BACA JUGA:Dikenal Kanibal, Mengenal Suku Dayak Punan yang Konon Katanya Sakti dan Bisa Menghilang
Tarian tradisional dalam arena terbuka yang berfungsi sebagai hiburan rakyat, mengandung unsur magis, penari utama adalah orang berkepala singa dengan hiasan bulu merak, ditambah beberapa penari bertopeng dan berkuda lumping.
Ada dua ragam bentuk reog Ponorogo yang dikenal saat ini, yakni Reog Obyog dan Reog Festival.
Reog modern biasanya dipentaskan dalam beberapa acara seperti pernikahan, khitanan, dan hari-hari besar Nasional.
Seni Reog Ponorogo terdiri dari beberapa rangkaian 2 sampai 3 tarian pembukaan.
Sumber: