Gubernur Bengkulu Sebut Lanjut Pembangunan Ruas Tol Bengkulu-Lubuklinggau 2024

Kamis 04-01-2024,13:54 WIB
Reporter : Ayu Fitriani
Editor : Ayu Fitriani

"Saat ini tol baru 16,7 Km yang telah selesai dibangun dengan total keseluruhan 95 Km. Untuk kelanjutannya sedang dalam proses," ungkap Jokowi.

Dia meminta pada saat pembebasan lahan untuk pembangunan tol selanjutnya agar lebih mementingkan kepentingan masyarakat.

Ia juga berharap agar tidak ada lagi masyarakat yang mengalami kerugian.

"Ini kan untuk kesejahteraan masyarakat, maka dahulukan kepentingan masyarakat saat pembebasan lahan," tutupnya.

BACA JUGA:Ini dia 4 Wilayah Indonesia yang Banyak Dihuni Gadis Cantik, Apakah Wilayah Mu Termasuk? Cek Disini!

Kategori :