Daftar Negara Paling Mager di Dunia, Indonesia Juara 1? Cek di Sini!

Daftar Negara Paling Mager di Dunia, Indonesia Juara 1? Cek di Sini!

ilustrasi mager atau males gerak--freepik

BACA JUGA:Viral! Davis, Siswa SMA di NTT Temukan Serangga Jenis Baru

Kebalikannya dari Negara Indonesia, Hong Kong merupakan negara yang mayoritas penduduknya paling rajin jalan kaki.

Orang-orang Hong Kong bahkan bisa berjalan kaki menempuh dengan kecepatan 6 hingga 7 km per jam.

Nah, lantas negara mana saja yang termasuk mager alias malas gerak selain Indonesia? Berikut daftar negara yang mager atau malas gerak, melansir dari laman detik.travel.com,:

1. Indonesia (rata-rata 3.513 langkah per hari)

2. Arab Saudi (rata-rata 3.807 langkah per hari)

3. Malaysia (rata-rata 3.963 langkah per hari)

4. Filipina (rata-rata 4.008 langkah per hari)

5. Afrika Selatan (rata-rata 4.105 langkah per hari)

6. Qatar (rata-rata 4.158 langkah per hari)

7. Brasil (rata-rata 4.289 langkah per hari)

8. India (rata-rata 4.297 langkah per hari)

9. Mesir (rata-rata 4.315 langkah per hari)

10. Yunani (rata-rata 4.350 langkah per hari)

BACA JUGA:Momen Unik Prabowo Subianto Capres Nomor Urut 2 Gendong Kucing, Pemilik tak Berhenti Tersenyum

Sumber: