Apa Saja yang Termasuk dalam Olahraga Kardio? Berikut Tips Memulai Olahraga Kardio Bagi Pemula

Apa Saja yang Termasuk dalam Olahraga Kardio? Berikut Tips Memulai Olahraga Kardio Bagi Pemula

ilustrasi olahraga kardio--freepik

Bagi pemula, kardio bisa dilakukan secara bertahap, seperti jalan kaki selama 10 menit pada pagi dan sore hari. Jika sudah terbiasa, coba tingkatkan intensitasnya dengan berjalan kaki selama 30 menit tanpa henti. Namun jangan lupa untuk melakukan pemanasan terlebih dahulu setiap melakukan latihan.

BACA JUGA:Bukan Hanya untuk Menurunkan Berat Badan, Ternyata Ini 7 Manfaat Olahraga Kardio yang Harus Diketahui

Waktu terbaik untuk latihan kardio adalah di pagi hari, karena udaranya masih segar. Namun, tidak terlalu masalah jika Anda melakukan olahraga ini pada siang hari atau malam hari saat Anda senggang.

Terdapat informasi mengenai kardio dan manfaatnya. Seperti yang Anda ketahui, olahraga merupakan salah satu aktivitas fisik penting yang menunjang kesehatan fungsi tubuh, termasuk jantung, paru-paru, ginjal, dan lain-lain.

Sumber: