Ini dia Cara Menanam Buah Naga di Halaman Rumah Menggunakan Pot dan Cepat Berbuah

Ini dia Cara Menanam Buah Naga di Halaman Rumah Menggunakan Pot dan Cepat Berbuah

Menanam Buah Naga di Halaman Rumah Menggunakan Pot--freepik

Selanjutnya, media tanam perlu disiram dengan air dan letakkan tanaman buah naga di tempat terbuka, yang terkena sinar matahari langsung. 

BACA JUGA:Mana yang Lebih Baik, Jalan Kaki Pagi, Sore, Atau Malam Hari? Ini Kata Ahli Kesehatan!

BACA JUGA:Saluang Alat Musik Tradisional Minangkabau yang Unik, Cara Meniup dan Pembuatannya Sulit

5. Memelihara Buah Naga 

Setelah bibit buah naga selesai kamu tanam di dalam pot, langkah selanjutnya adalah fase memelihara tanaman buah naga. 

Memelihara buah naga dalam pot meliputi pemupukan, pemangkasan, penjarangan hingga pemindahan pot jika sudah waktunya. 

Untuk memupuk buah naga di dalam pot, kamu bisa memberikan pupuk majemuk yang mengandung unsur fosfor (P) dan kalium (K) yang tinggi. 

BACA JUGA:5 Zodiak dengan Potensi Menjadi Pasangan Terbaik dalam Hubungan

BACA JUGA:Kesenian Minangkabau Tambua Tansa, Ternyata Ada Hubungan Sejarahnya dengan India, Siapa Yang Membawanya

Misalnya pupuk NPK 15-15-15 dengan dosis 50 gram per pot. Tambahkan juga pupuk kandang guna meningkatkan kadar bahan organik pada media tanam, diikuti dengan penyiraman pada pagi atau sore hari. 

Selang 2-4 minggu setelah pemupukan lewat akar, berikan pemupukan daun. Saat tanaman mulai mengeluarkan bunga, lakukan segera pemupukan. 

Pemeliharaan buah naga di dalam pot lainnya adalah pemangkasan dahan buah naga. Pemangkasan buah naga ini bertujuan membentuk cabang baru yang produktif. 

6. Memanen Buah Naga 

BACA JUGA:5 Pekerjaan Freelance untuk Mahasiswa Semua Jurusan, Gaji Lumayan Tinggi

BACA JUGA:Kenali 6 Sejarah Budaya Wayang Kulit, Salah Satu Warisan Nusantara

Sumber: