Inilah 10 Gejala Awal Sakit Tipes yang Sering Diabaikan

Inilah 10 Gejala Awal Sakit Tipes yang Sering Diabaikan

ilustrasi gejala sakit tifus--freepik

• Epistaksis.

• Diare atau sembelit.

• Badan kelelahan.

• Kebingungan.

• Penyakit akut yang ditandai dengan demam, mual dan kehilangan nafsu makan.

• Merasa lemah dan lamban.

• Ruam merah atau bintik merah muda pada beberapa orang.

• Kesulitan berkonsentrasi.

BACA JUGA:Mitos Pengidap Darah Tinggi Hindari Daging Kambing, Yuk Cek di Sini Biar Tau!

Demam tifoid seringkali terlambat diobati karena sering disalah artikan dengan penyakit pada umumnya.

Oleh karena itu, jika demam tidak kunjung reda dalam 3-5 hari, sebaiknya segera periksakan ke dokter. 

Ingin mengetahui lebih lanjut mengenai penyebab, gejala dan pengobatan penyakit tipes? Baca lebih lanjut pada artikel pada kategori ini: "Apa itu Tipes? Gejala, Penyebab dan Pengobatannya".

Bagaimana cara mencegah penyakit tipes? 

BACA JUGA:Apa Itu Interseks? Kenali Ciri-cirinya di Sini!

Tifus menular terutama melalui makanan atau air yang bersentuhan atau terkontaminasi bakteri tersebut.

Sumber: