Berikan Dampak Positif bagi Perekonomian, SKK Migas terus mendorong pelaksanaan peningkatan TKDN di Hulu Migas

Berikan Dampak Positif bagi Perekonomian, SKK Migas terus mendorong pelaksanaan peningkatan TKDN di Hulu Migas

SKK Migas terus mendorong penggunaan produk lokal atau Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) dalam setiap kegiatan operasi hulu migas untuk memberikan dampak positif bagi perekonomian nasional atau memberikan efek berganda hulu migas. --

BACA JUGA:Juni 2024, Ada 7 Fenomena Astronomi Mulai dari Parade Planet hingga Hujan Meteor

 Pemberdayaan kapasitas nasional juga menjadi salah satu fokus utama atau FGD ( Forum Group Discussion ) dalam kontribusi industri hulu migas.

“Dua hari ini, acara Cukup padat, kita kemas eventnya dengan tiga (3) FGD, berkaitan dengan teknologi dan digitalisasi, pengolaan material dan peningkatan kapasitas dalam negeri,” kata Bayu Kusuma.

Pada IOG SCM SUMMIT 2024 menggelar exhibition atau pameran produk-produk dari berbagai industri migas yang selama ini memberikan support operational hulu migas. Sekitar 24 perusahaan memamerkan produk lokal dari sisi teknologi, material maupun service.

Sejumlah produk lokal yang digunakan di Industri hulu migas dan sudah diproduksi Indonesia diantaranya  produk dari PT COSL Indonesia, PT Pertamina Patra Niaga dan PT Kairos. 

BACA JUGA:5 Ikan Lokal Pengganti Salmon, Makan Sehat Tak Perlu Mahal

 Keseluruhan dari produk yang dipamerkan tersebut tersebut telah digunakan di Industri Hulu Migas maupun KKKS.

Selain itu, ada juga empat (4) Supporting both SKK Migas yang mendukung tatakelola di SCM ( Supply Chain Management ) yaitu CSMS, TKDN, Fomalitis dan CIVD IOG e-Commerce. (*)

 

Sumber: