Serbu Ikan Laut dan Aneka Seafood Sebelum Harga Naik Jelang Tahun Baru 2024

Pedagang ikan laut di Pasar Inpres Lubuklinggau--
SILAMPARITV.CO.ID - Menjelang perayaan Tahun baru 2024, harga jual ikan laut di Pasar inpres Kota Lubuklinggau saat ini masih terbilang normal.
Namun tidak menutup kemungkinan, pendekatan hari natal akan ada kenaikan.
Pedagang ikan laut, Peri irawan mengatakan, "Untuk ikan yang dijual ini ikan laut, dan untuk jenis ikan yang di jual yakni, dencis, tongkol, sarden, pisang pisang, selak, udang, dan jenis lainnya. Untuk masalah harga ikan laut di pasar inpres Lubuklinggau masih stabil, Namun kabarnya beberapa hari kedepan ada kenaikan," katanya.
BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa dari Tanaman Obat untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui
"Untuk saat ini belum ada kenaikan, dan untuk tahun yang sebelumnya harga ikan laut mengalami kenaikan sebesar 2%," tambahnya.
"Harga ikan laut saat ini jenis dancis, dan tongkol dijual 28 Ribu rupiah perkilogramnya, dan untuk harga ikan yang paling mahal, ikan jenis pisang piasang dijual dengan harga 55 ribu rupiah perkilogramnya," jelasnya.
Kembali dirinya menyampaikan harapan kedepannya semoga harga ikan laut menjelang tahun baru ini tetap stabil.
Dalam sehari pedagang ikan laut Peri di pasar Inpres kota Lubuklinggau mampu menghabiskan 100 kg ikan laut.
BACA JUGA:Penyebab Terjadinya Mata Minus Pada Remaja dan Dampaknya, Mari Simak!
Makanan laut ada berbagai macam, seperti ikan, udang, cumi, dan lainnya.
Seafood pun tak pelak menjadi jenis makanan favorit sejumlah orang, mungkin termasuk Kita salah satunya.
Tidak hanya rasanya yang enak, seafood mendatangkan sejumlah manfaat bagi tubuh. Manfaat yang bisa Anda dapatkan dari mengonsumsi makanan-makanan laut tersebut tidak lepas dari kandungan berbagai macam nutrisi di dalamnya.
Berikut Ini kandungan mutrisi yang terkandung di dalam makanan laut:
BACA JUGA:5 Manfaat Daun Kemangi untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mengurangi Stres
Sumber: